Learning new thing every seconds

Day: August 23, 2018

Pekerjaan pertama

Jenis Pekerjaan: Software Developer

Job Description: mendesain, membuat, melakukan instalasi, testing, dan maintenance software.

Pada umumnya, software developer bekerja sebagai tim.

Persyaratan Hard-Skills:
1. Memahami konsep Object-Oriented Programming.
2. Memiliki pengalaman membuat aplikasi menggunakan bahasa
pemrograman yang dikuasai atau sesuai kebutuhan perusahaan/client.
3. Memahami konsep relational data base (atau non-relational, sesuai
kebutuhan perusahaan/client).
4. Memiliki pengalaman dalam menggunakan tools tertentu sebagai
penunjang pembuatan software.
5. Memahami metode software development lifecycle.
6. Memahami teori unit-testing.

Persyaratan Soft-Skills:
1. Memiliki keinginan yang kuat untuk belajar.

2. Dapat bekerja secara tim.

3. Memiliki kemampuan mencari solusi dari suatu masalah.

4. Dapat berkomunikasi dengan baik.

Motivasi Kuliah

Mengapa harus kuliah ?

Kuliah,kuliah dimata orang kebanyakan adalah salah satu proses kehidupan yang dibilang “sulit” karena tidak mampu untuk mengembangkan diri.Bagi saya,kuliah itu adalah proses untuk mengembangkan diri,menggali potensi diri, dan menjadi orang yang bermanfaat bagi bangsa dan negara

Believe in yourself. You are braver than you think, more talented than you know, and capable of more than you imagine. ― Roy T. Bennett 

Mengapa memilih jurusan informatika ?

Perkembangan teknologi yang sangat cepat membuat saya dimasa lalu terkesima dan bertanya-tanya bagaimana seluruh teknologi ini berkembang.Seiring berjalannya waktu,saya semakin tertarik untuk mengetahui dan menjadi bagian dalam perkembangan teknologi tersebut.

Sekarang untuk mengambil bagian dalam pengembangan teknologi,saya belajar di Telkom University Jurusan S1 Teknik Informatika untuk mewujudkan apa yang saya impikan.